Untuk membuat efek jera bagi pelanggar protokol kesehatan Jajaran Polsek Rayon Barat yang terdiri dari Polsek Udanawu, Polsek Srengat dan Polsek Wonodadi telah melaksanakan kegiatan operasi yustisi di...

Pada hari Kamis, tanggal 7 Oktober 2021 Kapolsek Udanawu Akp Anjun Sudaryanto S.Sos., bersama anggota Polsek Udanawu giat melaksanakan pemantauan dan pengamanan vaksinasi Covid-19 tahap II di MA Ma’arif...

Rabu tanggal 6 Oktober 2021 Anggota Polsek Udanawu telah menggelar Operasi Yustisi dalam rangka penegakkan hukum protokol kesehatan, dengan sasaran pelanggaran Protokol Kesehatan di wilayah Hukum Polsek...

Untuk mengantisipasi terjadinya penyebaran virus Corona atau Covid-19 anggota Polsek Udanawu melaksanakan himbauan dan pengawasan Protokol kesehatan di tempat tempat berkumpulnya anak anak muda seperti...

Untuk mencegah dan memutus mata rantai Covid-19, Anggota Polsek Udanawu melaksanakan patroli sekaligus melaksanakan pengawasan penerapan protokol kesehatan di pasar Jati Desa Jati Kecamatan Udanawu Kabupaten...

Untuk menciptakan rasa aman dan nyaman di wilayah kecamatan Udanawu, Kapolsek Udanawu Akp Anjun Sudaryanto S.Sos., memimpin langsung jalannya aksi keprihatinan peternak di Blitar Raya yang dilaksanakan...

Untuk mencegah penyebaran Covid-19, anggota Polsek Udanawu tidak bosan bosannya selalu memberikan himbauan – himbauan kepada warga masyarakat khususnya di tempat umum yang sering di kunjungi oleh...

Untuk mencegah terjadinya kerumunan para siswa-siswi yang melaksanakan Vaksinasi di sekolah SMPN 2 Udanawu, Kapolsek Udanawu menerjunkan anggotanya untuk melaksanakan pengamanan kegiatan Vaksinasi tersebut,...

Pada hari Selasa, tanggal 21  September 2021 pukul 09.00 Wib anggota Polsek Udanawu melaksanakan pemakaman jenazah dengan status terconfirm covid-19, yang dimakamkan di tempat pemakaman umum (TPU) di...

Pada hari Senin tanggal 20 September 2021 Kanit Samapta Ipda Heri Bowo bersama anggota melaksanakan pengamanan giat vaksinasi Covid-19 di Puskesmas Udanawu yang terletak di Desa Karanggondang Kecamatan...