Upaya Polsek Ponggok Polres Blitar Kota menciptakan situasi aman dan terkendali di wilayah Kecamatan Ponggok Anggota Patroli Aiptu Suryanto bersama Aipda Kukuh melaksanakan sambang dan dialogis pengunjung dan karyawan Indomaret Desa Ponggok, Selasa 13/08/2024.
Peningkatan patroli dan pengamanan di lokasi yang rawan menjadi sasaran pelaku Kejahatan untuk melakukan tindakan kejahatan pencurian dengan kekerasan dan Curanmor.
Polsek Ponggok Polres Blitar Kota untuk menciptakan situasi aman dan nyaman masyarakat Ponggok dan menyampaikan himbuan kepada pengunjung mauupun karyawan agar tetap waspada terjadi gangguan Kamtibmas dan segera mungkin memberikan informasi kepada pihak polri apabila ada orang orang yang mencurigakan yang diduga pelaku kejahatan dan Curanmor dilokasi parkir.
ANTISIPASI DAN JAGA KEAMANAN AREA PERSAWAHAN DENGAN PATROLI RUTIN AREA BULAK PERSAWAHAN
Personil Polsek Udanawu Melaksanakan Giat Patroli Dialogis Dengan Warga Pada area Objek Vital Sebagai Sarana Penyampaian Pesan Kamtibmas
PASTIKAN KEAMANAN, POLSEK UDANAWU MONITORING PENYELENGGARAAN GIAT TAMAN HIBURAN RAKYAT DESA SUMBERSARI
GUNA MENJAGA KAMTIBMAS DI MALAM HARI POLSEK PONGGOK AKTIF GELAR PATROLI BLUELIGHT