Polres Blitar Kota – Kejahatan dapat timbul apabila ada niat dan kesempatan, hal inilah yang mendasari dilaksanakannya kegiatan patroli sambang dan dialogis di perbankan. Guna mengantisipasi tindak...

Polsek Srengat – Masyarakat sangat mendambakan kehadiran Polri dalam kehidupan bermasyarakat. Dengan hadirnya petugas Kepolisian, masyarakat akan merasa terlindungi dari berbagai macam bentuk persoalan...

Polres Blitar Kota – Setiap pagi hari anggota Polsek Srengat Polres Blitar Kota selalu hadir di tengah – tengah masyarakat yang membutuhkan pelayanan masyarakat terutama pengguna jalan. Anggota Polsek...

Lingkungan yang aman dan kondusif serta kerukunan warga yang terjaga merupakan salah satu harapan warga. Kamtibmas yang aman dan situasi politik yang kondusif dapat berpebgaruh pada aktifitas warga. Dibalik...

Transaksi keuangan yang aman dan cepat, menjadi salah satu hal pokok yang dibutuhkan warga masyarakat. Perbankan, toko emas dan pegadaian merupakan salah satu tujuan warga yang menginginkn transaksi keuangan...

Menjaga Kamtibmas yang kondusif merupakan tanggung jawab bersama. Oleh sebab itu, diperlukan peran serta dari masyarakat luas untuk turut ambil bagian, berkontribusi dalam pengelolaan keamanan wilayah...

Agar tercipta kemyamanan warga, Polsek Nglegok rutin melaksanakan patroli di toko emas di pasar Penataran Kebutuhan akan emas dan penjualan emas dimasyarakat masih diminati warga. Karena harga emas yang...

  Patroli dialogis dan himbauan kamtibmas oleh anggota Polsek Nglegok di kawasan wisata kolam renang Penataran Wisata yang nyaman dan tetap aman merupakan salah satu alasan warga untuk tetap mendatangi...

Kegiatan warga yang masih aktif di malam hari membuat kebutuhan akan bahan makanan dan bahan bakar minyak tetap tinggi. Jalan pun juga masih ramai dengan warga yang lalu lalang melakukan aktifitas malam. Ramainya...

Silaturahmi kamtibmas dan peningkatan kamtibmas lingkungan kepada warga yang melaksanakan Poskamling di lingkungan Desa Bangsri. Keamanan lingkungan yang aman dan kondusif akan membuat aktifitas warga...