Polsek Sananwetan, Rabu 27 November 2019 Patroli polsek Sananwetan. di pimpin Pawas Iptu Datuk , SH bersama anggota, Aiptu Suyanto,Bripka M Abdul Aziz,Brigadir Heru Sancoko sambang wilayah dengan sasaran Pos Kamling guna menyampaikan pesan Kamtibmas untuk antisipasi 3 C serta himbauan menjaga Kamtibmas dan menjalin kerjasama untuk bersama sama antisipasi segala bentuk ancaman kriminalitas,
Salah satu poskamling yang disambangai unit patroli polsek Sananwetan adalah pos kamling yang ada di kelurahan Karangtengah kecamatan Sananwetan kota Blitar kegiatan sambang pos kamling tersebut selain untuk memberikan himbauan kamtibmas juga sebagai sarana untuk memotifasi masyarakat untuk lebih peduli dengan lingkungan dengan cara melaksanakan jaga secara bergatian di pos kamling selain itu juga sebagai tempat menyambung tali sulaturohim dengan warga masyarakat.
Kanit Lantas Polsek Sananwetan Iptu Datuk Sh yang memimpin giat patroli malam ini mengatakan”Situasi dan kondisi lingkungan yang aman, tentram dan damai sangat dipengaruhi oleh peran serta masyarakat untuk itu perlu ditumbuhkan rasa tanggung jawab dan kesadaran masyarakat untuk menjaga lingkungannya dan keberadaan pos kamling yang sudah ada di tiap Rt maupun Rw juga bisa digunakan sebagai tempat saling tukar informasi tentang keamanan lingkungan dan mempererat tali silaturohmi,imbuh Iptu Datuk Sh
Patroli perbankan di wilayah hukum Polsek Nglegok berikan himbauan Kamtibmas kepada petugas keamanan bank
Patroli dialogis Polsek Nglegok dengan pemilik toko emas berikan himbauan Kamtibmas antisipasi tindak 3C
Patroli dialogis di area SPBU Jiwut berikan himbauan Kamtibmas kepada karyawan SPBU cegah tindak 3C
Patroli malam Polsek Nglegok di lingkungan warga berikan himbauan Kamtibmas antisipasi tindak kriminalitas saat malam hari