Kegiatan patroli Polsek Sananwetan pada malam hari di seputaran Jln Ir Soekarno kelurahan Bendogerid kecamatan Sananwetan dalam kegiatan patroli tersebut mendapati seorang warga yang terjatuh sehingga barang bawaannya berupa sosis jatuh berserakan Sabtu 23 April 2022
Dengan cepat Anggota Patroli Polsek Sananwetan yang di pimpin Aipda M. Amiruddin beserta 3 orang anggota membantu ibu tersebut dengan menata kembali barang bawaan dan memastikan bahwa ibu tersebut tidak mengalami luka
Selain menata barang bawaan team patroli Polsek Sananwetan juga membetulkan sepedah montor serta memasang kembali barang warga tersebut sehingga dapat kembali di gunakan
“Terima kasih kepada Anggota Polsek Sananwetan yang telah membantu membetulkan kembali barang bawaan saya ” Semoga Allah SWT membalas kebaikan bapak dan selamat bertugas” ucap ibu tersebut
Aipda Amir Mengatakan ” kegiatan patroli Rutin Polsek Sananwetan Polres Blitar kota ini rutin kami laksanakan setiap hari baik malam maupun siang guna memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat.
Panit Binmas Polsek Sananwetan Aiptu Rozik Mustofa Sh Sampaikan Pesan Kamtibmas Melalui kegiatan Jumat Curhat
KEGIATAN MINGGU KASIH POLSEK SANANWETAN BERSAMA YAYASAN KASIH HARMONI
JUMAT CURHAT POLSEK SANANWETAN BERSAMA SATPAM DAN KARYAWAN TERMINAL TYPE A PATRIA BLITAR
Kegiatan Minggu Kasih Aiptu Rozik Mustofa Sampaikan Pesan Kamtibmas Kepada masyarakat