PASURUAN – Menjelang arus mudik dan balik Hari Raya Idulfitri 1446 H, Polres Pasuruan Polda Jatim melalui fungsi Satuan Lalulintas (Satlantas) melaksanakan pemetaan jalur black spot dan trouble spot...