Anggota Patroli Polsek Udanawu kali ini melaksanakan patroli blue light di area Jalan Raya Kediri-Blitar dan wilayah titik ramai untuk mencegah timbulnya kerawanan gangguan Kamtibmas pada dini hari dan adanya tindak kriminalitas seperti pencurian maupun gangguan kamtibmas lainnya.
Di sisi lain, dengan terlihatnya personil kepolisian yang berjaga dapat memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat yang beraktivitas pada malam hari.
CEGAH TERJADINYA GANGGUAN KAMTIBMAS POLSEK UDANAWU MELAKSANAKAN PATROLI RUTIN DI WILAYAH HUKUM POLSEK UDANAWU POLRES BLITAR KOTA
JAGA KEAMANAN, POLSEK PONGGOK RUTIN PATROLI DI STASIUN PENGISIAN BAHAN BAKAR UMUM SPBU)
LAKUKAN PATROLI PERBANKAN, POLSEK PONGGOK SAMBANGI GERAI BANK JATIM
PERSONIL POLSEK PONGGOK PATROLI ALFAMART DI PIMPIN LANGSUNG OLEH KSPKT