Rabu (28/6/2023) personil Polsek Ponggok laksanakan patroli cipta kondisi antisipasi 3C di Pasar Cangkring Desa Gembongan Kecamatan Ponggok. Kegiatan secara rutin dilaksanakan dalam rangka mengantisipasi adanya gangguan kamtibmas.
Dalam kesempatan tersebut selain melaksanakan patroli petugas juga menyampaikan himbauan kepada para pengunjung maupun pedagang pasar agar waspada terhadap barang bawaannya.
Kapolsek Ponggok, Iptu Agus Prayitno, S.H. mengungkapkan patroli ini sebagai bentuk petugas kepolisian dalam menjaga situasi dan kondisi agar tetap aman.
“Petugas juga tidak henti-hentinya menyampaikan kepada warga masyarakat agar selalu waspada dan tidak lengah terhadap lingkungan sekitar agar tidak ada kesempatan bagi pelaku kejahatan untuk beraksi” ujarnya.
Kapolsek Udanawu Hadiri Lokakarya Mini Lintas Sektor, Dalam Rangka Evaluasi Intervensi Serentak
Kapolsek Udanawu Beri Pembekalan Kesiapan Linmas, Pengamanan TPS dalam Pilkada Serentak tahun 2024
Anggota Polsek Udanawu Laksanakan Giat Pengamanan Rangkaian Jalan Sehat HUT PGRI Yang Ke-79 Tahun, Di SDN 02 Kecamatan Slemanan.
Bhabinkamtibmas Desa Tunjung Laksanakan Pengamanan Dan Pengawasan Dalam Pembagian BLT-DD Desa Tunjung