Nglegok – Polsek Nglegok pengamanan giat Lomba lari Enjoy Run 5 K dalam rangka memperingati Hari Jadi Pemerintahan kabupaten Blitar ke 189 di kawasan wisata Penataran kecamatan Nglegok kabupaten Blitar hari Minggu tanggal 01 Desember 2019 pukul 06 pagi sampai dengan selesai. Pelaksanaan Enjoy Run 5 K dimulai Start dan Finish di parkiran diorama Museum Kawasan wisata Penataran kecamatan Nglegok.
Lomba lari Enjoy Run 5 K diikuti peserta dengan estimasi peserta 500 orang yang terdiri dari masyarakat umum dan pelajar di kabupaten dan Kota Blitar dan dihadiri Bupati Bupati Blitar yang diwakili kadisparbudpora kabupaten Blitar Suhendro Winarso S.Stp, M.Si ,Kapolres Blitar Kota yang diwakili Kabag Sumda Kompol Tatit Subiantoro, S.Sos, Kapolsek Nglegok AKP Lahuri, SH, Danramil Nglegok yang diwakili Serma Darma.
Pengamanan Kegiatan Lomba lari Enjoy Run 5 K dipimpin Ipda Sumardi yang menempatkan anggota di titik yang rawan macet serta rawan laka lantas hingga kegiatan berjalan dengan aman dan lancar.
Melalui Minggu Kasih Polsek Sukorejo dengarkan Uneg Uneg dari Jemaat Gereja Santa Maria
Minggu Kasih Polsek Sanankulon Ajak Warga Untuk Jaga Situasi Kondusif Jelang Pilkada
Antisipasi Balap Liar pada Malam Minggu Polsek Sukorejo Tingkatkan Patroli Blue Light
UNIT INTELKAM POLSEK SUKOREJO LAKUKAN PENGGALANGANPENGGALANGAN KE TUKANG PARKIR