Untuk memberikan rasa nyaman kepada masyarakat Kota Blitar khususnya umat nasrani yang merayakan Natal tahun 2019 ini. Rabu, 25 Desember 2019 pukul 08.00 WIB anggota Polres Blitar Kota melaksanakan kegiatan pengaturan jalur dan pengamanan di Gereja Kristen Jawi Wetan (GKJW) Jemaat Blitar Jalan Sumatra Kecamatan Sananwetan Kota Blitar.
Dalam pengamanan kegitan ibadah di Gereja GKJW yang dihadiri oleh beberapa umat nasrani di wilayah Blitar. Anggota Polres Blitar Kota dibantu oleh beberapa personil anggota TNI dari Kodim 0808 Blitar untuk meningkatkan pengamanan di sekitar Gereja. Sampai selesainya kegiatan ibadah di Gereja Kristen Jawi Wetan (GKJW) Jemaat Blitar tidak ditemukan sesuatu hal menonjol yang dapat mengganggu ke khusukan dalam beribadah dan situasi tetap kondusif (25/12/2019).
POLSEK PONGGOK LAKSANAKAN PATROLI SAMBANG PETERNAK, DUKUNG PROGRAM KETAHANAN PANGAN
JELANG PILKADA KAPOLSEK PONGGOK JALIN SILATURAHMI DENGAN CAMAT DAM PANWAS
POLSEK PONGGOK KAWAL KETAT LOGISTIK PILKADA 2024
Goyong Royong, Polisi Bersama TNI dan Warga Tangani Dampak Longsor di Trenggalek