Polsek Sananwetan – Dalam rangka mempererat tali silaturahmi, Kapolsek Sananwetan Akp Agus Hendro Tri Susetyo Sh di dampingi oleh Panit Binmas Polsek Aiptu Rozik Sh, Panit Lantas Aiptu Turhamun melaksanakan Kunjungan Silaturahmi dalam rangka harkamtibmas yang aman dan kondusif di kelurahan Rembang Kecamatan Sananwetan kota Blitar pada hari Jumat Tanggal (09/06/2023)
Dalam kunjungan Silaturahmi tersebut Kapolsek Sananwetan Akp Agus Hendro Tri Susetyo Sh langsung di temui Lurah Rembang Bpk Suprabowo, S.IP, M.M di ruang kerja Lurah Rembang serta berkoordinasi untuk satu tujuan menciptakan situasi yang aman dan kondusif di wilayah kecamatan Sananwetan Khususnya di kelurahan Rembang
“Kami menyampaikan kepada Lurah Rembang Bpk Suprabowo, S.IP, M.M bahwa Sampai saat ini situasi di wilayah hukum Polsek Sananwetan dalam keadaan aman dan kondusif ini semua berkat sinergitas semua Element masyarakat serta dari pemerintah kecamatan Sananwetan Koramil Sananwetan dan Polsek Sananwetan” Ucap Kapolsek
“Dalam beberapa hari ini telah di laksanakan kegiatan gabungan tiga pilar seperti Jumat Curhat,Polisi RW,Lomba Pos kamling dan patroli gabungan serta sosialisasi dan himbauan Kamtibmas yang di laksanakan secara rutin dan terus menerus” Tambah Akp Agus Tri
Minggu Kasih Polsek Sanankulon Ajak Warga Untuk Jaga Situasi Kondusif Jelang Pilkada
Antisipasi Balap Liar pada Malam Minggu Polsek Sukorejo Tingkatkan Patroli Blue Light
UNIT INTELKAM POLSEK SUKOREJO LAKUKAN PENGGALANGANPENGGALANGAN KE TUKANG PARKIR
Personil dari Polsek Sukorejo Laksanakan Giat Patroli ke Alfamart Pakunden