Polsek Kepanjen Kidul Polres Blitar Kota arahkan giat patroli ke obyek vital tempat pelayanan publik hari Kamis tanggal 26 Desember 2019 pukul 09.30 Wib. patroli di stasiun kota Blitar dilakukan oleh Bripka Anisa Saraswati dan Bripka Dian El Hada dalam rangka menjaga stabilitas keamanan wilayah hukum Polsek Kepanjen Kidul, kegiatan tersebut dilakukan secara rutin dan periodik demi menciptakan keamanan dan kenyamanan bagi para penumpang kereta api.
Mengingat pergantian tahun sudah semakin dekat, tampak volume penumpang juga terjadi peningkatan. Anggota Polsek Kepanjen Kidul patroli dan dialogis dengan masyarakat maupun petugas stasiun. dalam giat patroli tersebut tidak lupa sampaikan himbauan kamtibmas kepada petugas pengamanan stasiun dan masyarakat pengguna jasa kereta api untuk selalu berhati hati dan jangan sampai meninggalkan barang bawaannya. Tidak hanya itu personil Polsek Kepanjen Kidul tidak segan segan untuk membantu membawakan barang penumpang yang akan naik ke kereta api. Tidak pilih pilih baik tua maupun muda.
Cegah Paham Radikalisme, Polri Tekankan Pentingnya Upaya Kontra Radikal
Polsek Sukorejo Awali Kegiatan dengan Pengaturan Pagi
WUJUDKAN KAMTIBMAS AGAR TETAP KONDUSIF POLSEK SUKOREJO PATROLI SPBU
Menjelang Pilkada Ipda Joni selaku Panit Reskrim Polsek Sukorejo Cek Petugas Jaga di Kantor Bawaslu