Blitar, Proklamatornews – Kapolres Blitar Kota, AKBP Leonard M Sinambela memberikan pengarahan kepada Bhabinkamtibmas Polsek Ponggok Senin (27/7/2020) di Mako Polsek Pongok.
Giat tersebut dihadiri oleh Kapolres Blitar Kota. AKBP Leonard M. Sinambela S.H S.I.K M.H, Waka Polres Blitar Kota Kompol Nur Halim SH, Kapolsek Ponggok, AKP Sony Suhartanto, SH, Kasat Binmas Polres Blitar Kota AKP Endang SH dan Kasi Propam Polres Blitar Kota IPDA Widarto
Kapolres menyampaikan bahwa pesonel harus melengkapi data penyebaran penularan covid-19 dan menguasainya. Karena saat ini Polri tengah melaksanakan 3T yaitu Testing atau Kegiatan untuk mengetahui mengecek rentan terpapar Covid 19 atau tidak melalui rapit test atau swab.
Tracing atau penelusuran atau kontak erat, waktu, tempat, leyer 1 bersentuhan langsung arus di swab, sedangkan untuk leyer 2 cukup di rapit dan juga bhabin sebelum ke lapangan harus menguasai data dan klu tracing penelusuran kontak erat perlu perhatikan juga agar peran serta memberikan vitamin.
Dan yang terakhir adalah, Treatmen atau Penyembuhan.
Pada acara tersebut, Waka Polres Blitar Kota Kompol Nur Halim SH juga mengingatkan Bhabin untuk tidak panik saat melaksanakan tugas. Harus bisa memberikan solusi di lapangan. Bhabin agar bisa memberikan informasi yang cepat agar bila ada sesuatu bisa cepat ditangani. (*)
Minggu Kasih Silaturahmi Bersama Komunitas Olahragawan Bela Diri
Bhabinkamtibmas Polsek Sukorejo Laksanakan Giat Jumat Curhat Bersama Warga Karangsari
Hari Jadi Humas Polri Ke-73, Kadiv Humas Beri Apresiasi Berangkatkan Personel dan Media Ibadah Umroh
WUJUDKAN SITUASI AMAN, BHABINKAMTIBMAS SAMBANG TOKOH MASYARAKAT