Perayaan Hari Raya Idul Adha 1441 Hijriyah.di wilayah Kecamatan Ponggok Kabupaten Blitar,identik dengan kegiatan bernuansa Islami seperti Takbir. Selain itu, tradisi masyarakat setempat pun dalam merayakan Hari Raya Idul Adha juga di isi dengan melakukan takbir keliling yang di ikuti umat Muslim.
Pengamanan nampak di awali dengan mengadakan ‘Apel Gelar Pasukan pengamanan Malam Takbir Idul Adha 1441 Hijriah yang dipimpin oleh Kapolsek Pogalan AKP Sony Suhartanto, S.H, diikuti Kanit, Kasi dan seluruh anggota Polsek Ponggok berlangsung di halaman Mapolsek Ponggok.
“Pengamanan malam takbiran ini, merupakan salah satu bentuk kesiapsiagaan kita dalam mengantisipasi potensi kerawanan yang ada di wilayah Kecamatan Ponggok,”ujarnya.
Selesai arahan, kemudian dilanjutkan pembagian tugas serta pergeseran pasukan ke ploting masing-masing seperti penggal jalan maupun Patroli Mobiling
Ditemui setalah pelaksanan Apel AKP Sony Suhartanto S.H menyampaikan bahwa, Pada malam hari ini bersama- sama mengamankan jalannya malam takbiran guna mengantisipasi takbir keliling yang tidak diperbolehkan serta kerawanan kamtibmas sekaligus mempersempit ruang gerak pelaku kriminal yang dapat mengganggu stabilitas kamtibmas diwilayah Kecamatan Ponggok” Pungkasnya.
Giat Patroli Obvit ATM dan Area Perbankan di Wilayah Hukum Polsek Wonodadi
Kegiatan Minggu Kasih di wilayah Hukum Polsek Wonodadi
BHABINKAMTIBMAS POLSEK PONGGOK SAMBANGI PETERNAK DI DESA BINAAN
PATROLI MALAM HARI, BHABINKAMTIBMAS POLSEK PONGGOK AJAK PEMUDA AKTIF JAGA KAMTIBMAS