Nglegok. Pada hari ini minggu pagi (13/1/2019) anggota Kepolisian sektor nglegok dengan dipimpin kanit Reskrim Aiptu Bangun.W melaksanakan pengamanan kegiatan ibadah minggu pagi di gereja GSJPDI Nglegok kecamatan nglegok kabupaten blitar.
anggota polsek nglegok secara rutin setiap hari minggu melaksanakan pengamanan ibadah minggu pagi di gereja-gereja di wilayah kecamatan nglegok.seperti dalam kegiatan pengamanan ibadah minggu pagi di gereja GSJPDI Nglegok kapolsek nglegok AKP AGUS HENDRO TRI.S SH menerjunkan 4 Personil melaksanakan pengamanan dari kepolisian kegiatan di gereja.
Dalam kegiatan ibadah minggu pagi digereja GSJPDI Nglegok dipimpin oleh pendeta Daniel Raharjo dengan mengambil tema Hidup yang berkenan kepada Tuhan,yang dihadiri sekitar 100 orang jemaat.
Kapolsek Nglegok AKP AGUS HENDRO TRI.S SH mengharapkan semua pihak juga ikut membantu dalam menjaga dan menciptakan kerukunan antar umat beragama dan melaporkan ke pihak kepolisian apabila menemukan adanya gangguan kamtibmas saat pelaksanaan ibadah di gereja.sehingga tercipta situasi wilayah kecamatan nglegok yang aman dan kondusif.
Masuki Masa Tenang, Polisi Kota Blitar Lakukan Patroli Gabungan Guna Jaga Kondusifitas
Polres Blitar Kota Kawal Pemberangkatan Logistik Pilkada Serentak 2024 Kota Blitar
Anugerah TIMES Indonesia 2024, Mantan Kapolresta Banyuwangi Kombes Pol Nanang Haryono Raih “Man of The Year Malang Raya”
Polresta Banyuwangi Kawal Pendistribusian Logistik Pilkada 2024