Polsek Sananwetan Polres Blitar Kota Giatkan patroli dengan sasaran obyek vital guna mencegah terjadinya tindak pidana dan gangguan Kamtibmas serta mewujudkan situasi yang aman dan kondusif seperti pada hari ini Senin (18/09/2023), Siang
Kegiatan patroli yang di mulai pukul 08.30 Wib kali ini di pimpin langsung oleh Panit Sabara Polsek Sananwetan Aiptu Suyanto Sh beserta 3 personil dengan sasaran Obyek Vital Perbankan dan pertokoan di sepanjang Jln kalimantan seperti Bank UMKM Jawa timur dan pertokoan di Jln Kalimantan
Dalam kegiatan Patroli tersebut Panit Sabara Polsek Sananwetan Aiptu Suyanto SH selalu memberikan himbauan Kamtibmas kepada petugas pengamanan baik yang ada di perbankan maupun di pertokoan untuk selalu waspada terhadap pelaku tindak kejahatan serta pemasangan Cctv guna mempermudah pengawasan.
“Syukur Alhamdulillah sampai saat ini situasi di wilayah hukum Polsek Sananwetan dalam keadaan Aman Terkendali nihil kejadian dan kami tetap melaksanakan patroli baik siang hari maupun malam hari” Ucap Aiptu Suyanto Sh
Minggu Kasih Bersama Masyarakat Kelurahan Sananwetan,Polsek Sananwetan
Panit Binmas Polsek Sananwetan Aiptu Rozik Mustofa Sh Sampaikan Pesan Kamtibmas Melalui kegiatan Jumat Curhat
KEGIATAN MINGGU KASIH POLSEK SANANWETAN BERSAMA YAYASAN KASIH HARMONI
JUMAT CURHAT POLSEK SANANWETAN BERSAMA SATPAM DAN KARYAWAN TERMINAL TYPE A PATRIA BLITAR