Untuk mewujudkan situasi Kamtibmas yang kondusif dan aman serta pelayanan kepada masyarakat dipandang perlu, meningkatkan kewaspadaan terhadap gangguan Kamtibmas di wilayah Polsek Ponggok Polres Blitar Kota Aipda Jauhari dan Briptu Alfian.
Sasaran Patroli kali ini, yang dilakukan Petugas Polsek Ponggok meliputi sepanjang Jalan Kecamatan Ponggok pertokoan, perbankkan, SPBU, minimarket dan juga didaerah-daerah yang dianggap rawan terjadi gangguan kamtibmas.
Patroli ke Minimarket maupun perkantoran juga menjadi sasaran petugas memberikan imbauan kepada para nasabah perbankan maupun security agar selalu berhati-hati dan selalu waspada terhadap lingkungan sekitar awas pelaku kejahatan bermodus penipuan, dan apabila ada sesuatu hal yang dapat mengganggu keamanan disekitar lingkungan agar segera melaporkan ke Satpam atau ke kantor polisi terdekat,” ujar Aipda Jauhari.
BHABINKAMTIBMAS POLSEK PONGGOK SAMBANGI PETERNAK DI DESA BINAAN
PATROLI MALAM HARI, BHABINKAMTIBMAS POLSEK PONGGOK AJAK PEMUDA AKTIF JAGA KAMTIBMAS
JAGA KAMTIBMAS TETAP AMAN, BHABINKAMTIBMAS DESA CANDIREJO DIALOGIS DENGAN PEMUDA DESA
Sambangi Warmas Petani Desa Besuki di Hari Minggu, Kanit Binmas Polsek Udanawu Sampaikan Pesan Kamtibmas