Dalam upaya menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), Polsek Ponggok dipimpin Kanit Samapta Aipda Satriyo bersama Briptu Wira, melaksanakan patroli kewilayahan antisipasi gangguan Kamtibmas di wilayah hukum Polsek Ponggok Kab Blitar, Jumat (11/4/2025).
Kegiatan anggota Polsek Ponggok melaksanakan patroli di SPBU Desa Bacem guna antisipasi kejahatan tindak pidana seperti perampokan, curat, curas, curanmor di lingkungan SPBU dan sekitarnya.
Patroli ini adalah salah satu tugas yang rutin dilaksanakan oleh anggota Polsek Ponggok baik di obyek vital maupun tempat-tempat yang dianggap rawan gangguan keamanan atau terjadinya tindak kejahatan.
Dalam kegiatan patroli kali ini, tidak lupa anggota patroli Polsek Ponggok menyampaikan imbauan kepada karyawan SPBU, selalu berhati-hati dan waspada situasi sekitar.
POLSEK SUKOREJO PATROLI MINIMARKET BERIKAN SEDIKIT HIMBAUAN KAMTIBMAS
Polsek Sukorejo Patroli Dialogis dengan Satpam di Bank BRI Unit Jalan Tanjung
POLSEK SUKOREJO PENGATURAN LALIN DAN PASTIKAN KESELAMATAN PENGENDARA
Patroli Sambang ke Kantor Pajak, Jalin Sinergitas dan Sampaikan Himbauan Kamtibmas