Patroli di warung kopi (Warkop) dan café terus dilakukan Polsek Kepanjenkidul dalam rangka menekan penyebaran virus corona atau Covid-19.
Seperti yang dilakukan oleh anggota Polsek Kepanjenkidul Bripka hariyono dan Bripka Dian El Hada laksanakan patroli di cafe kandang memberikan himbauan agar selalu memakai masker dan menjaga jarak, Rabu (27/5/ 2020)
Dalam kegiatan ini personil Polsek Kepanjenkidul menyampaikan kepada para pengunjung agar tidak berlama-lama nongkrong dan segera pulang ke rumah.
Mereka juga dihimbau untuk menjaga jarak minimal satu meter, agar tidak tertular virus corona atau Covid-19 yang saat ini telah menjadi wabah di Indonesia.
Melalui patroli dan himbauan ini kami berharap warga mengikuti anjuran pemerintah pusat untuk tetap di rumah serta menjaga pola hidup sehat dan bersih agar mereka aman dari virus corona
Kapolsek Sukorejo Mengecek Anggota Yang Melaksanakan Pengaturan Pagi di Jalan Tanjung
Polsek Sukorejo Melaksanakan Patroli Blue Malam Hari
Polsek Sukorejo Patroli dan Dialogis di Perumahan Tanjungsari Regency Saat Malam Hari
Masuki Masa Tenang, Polisi Kota Blitar Lakukan Patroli Gabungan Guna Jaga Kondusifitas