Nglegok (1/4/2019) Pada siang hari ini Petugas gabungan dari anggota Polsek nglegok dipimpin waka Polsek nglegok Ipda Sumarno ,Petugas Kecamatan nglegok dan Petugas PPK kecamatan nglegok melaksanakan patroli bersama dan pengecekan logistik Pemilu di gudang PPK Kecamatan nglegok di gedung Pemuda Kecamatan nglegok kabupaten blitar.
Kegiatan Patroli bersama dan pengecekan ini bertujuan untuk mengetahui jumlah serta kondisi logistik agar tetap baik dan tidak rusak.selain itu untuk mengetahui jangan sampai ada oknum yang tidak bertanggung jawab yang berniat mengaggalkan pemilu dengan melakukan Pencurian serta Pengrusakan terhadap logistik Pemilu.
Dalam kegiatan pelaksanaan pengamanan ini anggota Polsek nglegok dibantu oleh Linmas kecamatan nglegok.
Menurut kapolsek nglegok AKP AGUS HENDRO TRI.S SH memerintahkan kepada anggota Polsek nglegok yang bertugas di Gudang Penyimpanan logistik Pemilu di PPK Kecamatan nglegok untuk meningkatkan kewaspadaan dan cek setiap waktu agan pelaksanaan pengamanan ini berjalan aman.
Cegah Paham Radikalisme, Polri Tekankan Pentingnya Upaya Kontra Radikal
Polsek Sukorejo Awali Kegiatan dengan Pengaturan Pagi
WUJUDKAN KAMTIBMAS AGAR TETAP KONDUSIF POLSEK SUKOREJO PATROLI SPBU
Menjelang Pilkada Ipda Joni selaku Panit Reskrim Polsek Sukorejo Cek Petugas Jaga di Kantor Bawaslu