Polres Blitar Kota – Anggota Polsek Ponggok melaksanakan patroli rutin barcode dengan sasaran perbankan yang berada di wilayah hukum Polsek Ponggok. Rabu (2/1/2019)
Untuk menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat dalam wilayah hukum Polsek Ponggok, tetap stabil aman dan kondusif. Petugas melaksanakan patroli barcode dan dialogis di perbankan untuk antisipasi kerawanan dan menyampaikan pesan Kamtibmas.
Untuk antisipasi terjadinya tindak kejahatan di perbankan. Petugas melakukan patroli rutin barcode dan memberikan himbauan dan pesan kamtibmas kepada masyarakat, diharapkan tetap tercipta situasi kamtibmas yang aman dan kondusif.
Dengan patroli rutin barcode pada perbankan pada saat jam aktifitas warga. Dengan kehadiran Polisi ditengah-tengah masyarakat untuk memberikan rasa aman dan nyaman terhadap nasabah yang lagi bertransaksi, ucap petugas.
(Hms/aluk)
Patroli dialogis di area wisata ciptakan Kamtibmas yang aman saat akhir pekan
Patroli siang di area perbelanjaan minimarket ciptakan rasa aman bagi warga yang berbelanja
Patroli dialogis di area pertashop berikan himbauan Kamtibmas kepada warga antisipasi tindak 3C
Patroli malam laksanakan pengecekan fasilitas perbankan dan ATM cegah tindak kriminalitas 3C