Blitar Kota, dalam rangka mengantisipasi hari libur panjang yang dipastikan adanya peningkatan arus lalin dan terjadinya laka lantas diwilayah hukum Polres Blitar Kota, anggota Polsek Sanankulon melaksanakan patroli dan pemantauan lokasi Black Spot rawan laka lantas diwilayah Sanankulon (23/4/2017).
Ada beberapa titik rawan laka lantas diwilayah hukum Polres Blitar Kota termasuk wilayah Sanankulon yaitu Jl. Raya Blitar Kediri
Upaya antisipasi dilakukan dengan melakukan patroli, pemantauan, pengaturan di lokasi yang dianggap rawan terjadi kecelakaan lalu lintas. Diharapkan dengan melakukan langkah antisipasi dapat menekan angka kecelakaan lalu lintas dan juga dapat termonitor kepadatan pengguna lalu lintas saat libur pangjang kali ini.
Selain itu Patroli Polsek Sanankulon juga diarahkan ke pemukiman dan juga pertokoan emas diwilayahnya guna antisipasi kriminalitas saat libur panjang,…jk…
Kapolri Tekankan Peran Penting Pemuda Muhammadiyah Dalam Wujudkan Indonesia Emas
Kapolri Beri Kenaikan Pangkat Anumerta ke Almarhum Akp Ulil Ryanto
ANGGOTA POLSEK WONODADI MELAKSANAKAN GIAT PATROLI JALAN RAYA ANTISIPASI 3C, BALAP LIAR, DAN LAKALANTAS DI WILAYAH HUKUMNYA
Polsek Wonodadi Melaksanakan Patroli OBVIT SPBU Antisipasi Kejahatan dan Menjaga Keamanan di wilayah hukumnya