Nglegok – Antisipasi banjir di musim hujan. Anggota Polsek Nglegok melaksanakan patroli diaologis dengan warga.
Musim hujan yang telah terjadi dan dalam intensitas yang besar dan lama, membuat warga khawatir terjadi banjir dan pohon tumbang. Sebagian warga yang tinggal di daerah bantaran aliran sungai adalah daerah yang rawan terkena banjir.
Hal ini menjadi fokus utama dalam antisiapasi penanggulangan bencana pihak terkait. Senin, 17 Oktober 2022, anggota Polsek Nglegok selalu memberi himbauan agar warga tetap waspada apabila hujan dalam intensitas tinggi mengguyur daerah tertentu.
Kesiapan dalam antisipasi bencana harus disiapkan warga. Surat-surat penting dan harta benda harus diamankan dan bawa seperlunya bila terjadi bencana. Anggota Polsek Nglegok tetap aktif mengamankan dan siap membantu mengevakuasi warga bila terjadi banjir di musim hujan.
Cooling System, Kapolres Blitar Kota Hadiri Sholawat Kebangsaan untuk Sukseskan Pilkada Serentak 2024
Polres Madiun Kota Kawal Ketat Distribusi Logistik Pilkada Serentak 2024
Colling System, Polres Ponorogo Gelar Media Gathering Perkuat Sinergitas Bersama Jurnalis
Polres Ngawi Gandeng Gakkumdu Minimalisir Pelanggaran Pilkada 2024