Arus lalu lintas memasuki +6 lebaran tidak terjadi kepadatan arus lalu lintas yang sampai terjadi kemacetan di wilayah kecamatan Sananwetan kota Blitar. seperti yang terpantau pada hari ini Minggu 8 Mei 2022 pukul 10.30 Wib terpantau arus kendaraan baik yang keluar maupun masuk kota Blitar relatif lancar dan tidak terjadi penumpukan kendaraan
Aiptu Unggul KA SPKT regu 2 bersama 3 orang personil yang melaksanakan patroli di wilayah Polsek Sananwetan melaporkan bahwa di perempatan 511 kelurahan Karangtengah kec Sananwetan Kota Blitar tidak terjadi penumpukan kendaraan baik roda 2 maupun roda 4 yang mana simpang 4 permpatan 511 ini merupakan jalur masuk dan keluar arah kabupaten Blitar
Meskipun sampai saat ini situasi arus lalu lintas di wilayah Sananwetan tidak terjadi penumpukan kendaraan petugas patroli Polsek Sananwetan terus siap siaga untuk memantau arus lalu lintas baik siang dan malam hari” terang Aipda Unggul
Kapolsek Sananwetan AKP Wahyu Satria Widodo mengatakan”Di wilayah Polsek Sananwetan Polres Blitar kota sampai hari ini tidak terjadi penumpukan kendaraan bermotor baik Rado 2 maupun roda 4, Kendaraan banyak di dominasi oleh kendaraan pribadi, di wilayah Polsek Sananwetan terdapat beberapa titik yang mengalami peningkatan arus kendaraan seperti di simpang 3 Gita Puri,Simpang 4 perempatan 511 dan Simpang 3 Herlingga jaya, tetapi tidak sampai menimbulkan kemacetan.
Terima kasih kepada masyarakat pengguna jalan yang selama ini sudah tertib dalam berkendara sehingga sampai saat ini situasi arus lalu lintas di wilayah hukum Polsek Sananwetan lancar “tegas AKP Wahyudi Satria Widodo.
Minggu Kasih Bersama Masyarakat Kelurahan Sananwetan,Polsek Sananwetan
Panit Binmas Polsek Sananwetan Aiptu Rozik Mustofa Sh Sampaikan Pesan Kamtibmas Melalui kegiatan Jumat Curhat
KEGIATAN MINGGU KASIH POLSEK SANANWETAN BERSAMA YAYASAN KASIH HARMONI
JUMAT CURHAT POLSEK SANANWETAN BERSAMA SATPAM DAN KARYAWAN TERMINAL TYPE A PATRIA BLITAR