Sanankulon – Hari ini adalah hari bahagia bagi umat Nasrani diseluruh dunia, tak terkecuali di wilayah Kecamatan Sanankulon. Mereka takmpak bersuka cita menyambut Natal tahun 2018 ini. Nyanyian dan puji-pujian terdengar dari dalam mimbar gereja.
Hari ini 25 Desember sebagai Hari Raya Natal, segenap umat Nasrani melaksanakan peribadatan di Gereja. Demi menjaga keamanan dan kondusifitas di wilayah Kecamatan Sanankulon, maka seluruh personel Polsek melaksanakan pengamanan kegiatan ibadah tersebut. Setidaknya ada 4 gereja yang secara serentak tadi pagi melaksanakan kebaktian Natal yang dimulai sekitar pukul 06.00 hingga selesai.
Kapolsek Sanankulon AKP Mulyani SH memimpinlangsung kegiatan pengamanan Natal ini. Bersama segenap anggota yang sudah terploting sesuai dengan tempatnya. “Kami segenap keluarga besar Polsek Sanankulon Polres Blitar Kota mengucapakan Selamat Hari Natal dan Tahun Baru 2019, semoga Tuhan Memeberkati “, amin.
Personil dari Polsek Sukorejo Laksanakan Giat Patroli ke Alfamart Pakunden
Kapolri Tekankan Peran Penting Pemuda Muhammadiyah Dalam Wujudkan Indonesia Emas
Kapolri Beri Kenaikan Pangkat Anumerta ke Almarhum Akp Ulil Ryanto
ANGGOTA POLSEK WONODADI MELAKSANAKAN GIAT PATROLI JALAN RAYA ANTISIPASI 3C, BALAP LIAR, DAN LAKALANTAS DI WILAYAH HUKUMNYA