Kapolsek Ponggok AKP Sony Suhartanto Cek personil jaga di Pos kampung tangguh semeru covid-19, di Desa Bacem Kec .Ponggok Kabupaten Blitar, Selasa malam (9/6/2020).
Pembentukan kampung tangguh semeru covid-19 di Desa Bacem, bertujuan supaya masyarakat bisa menyelesaikan masalah covid – 19 secara mandiri dengan memanfaatkan sumberdaya warga setempat.
Selain itu, supaya warga bisa memiliki kemampuan untuk meningkatkan perannya terhadap protokol kesehatan, mendeteksi keluar masuk warga asing,memakamkan secara mandiri korban positif Covid-19 jika petugas medis mengalami kekurangan tenaga medis,menjaga swadaya pangan.
dan juga mampu berkomunikasi aktif dengan stake holder terkait.
” Saat dikonfirmasi, Kapolsek Ponggok, mengatakan dengan dibentuknya kampung tangguh semeru covid-19 di Desa Bacem tersebut, setidaknya warga dapat mengatasi masalah yg timbul di wilayahnya sendiri berkenaan dengan Covid 19 sampai massa pandemi ini berakhir, ”
” Sekaligus supaya warga bisa segera menyesuaikan pemberlakuan New Normal,” Tambah Kapolsek.
Kegiatan pengamanan ibadah serta silaturahmi Kamtibmas dalam rangka kegiatan Minggu Kasih bersama warga
Melalui Minggu Kasih Polsek Sukorejo dengarkan Uneg Uneg dari Jemaat Gereja Santa Maria
Minggu Kasih Polsek Sanankulon Ajak Warga Untuk Jaga Situasi Kondusif Jelang Pilkada
Antisipasi Balap Liar pada Malam Minggu Polsek Sukorejo Tingkatkan Patroli Blue Light