Polsek Ponggok Polres Blitar Kota – Anggota Polsek Ponggok dipimpin Kanit Samapta Aiptu Suryanto bersama 2 Personil Bripka Suhariyono dan Briptu Gatot patroli dialogis di Alfamidi Desa Jatilengger guna antisipasi tindak pidana dan cek kamtimbas wilayah, Rabu (22/11/2023) .
Guna menciptakan situasi kamtibmas yang kondusif di Kecamatan Ponggok, himbau pembeli di Alfamidi untuk selalu melakukan pengecekan barang yang akan di beli dan melakukan cek habis masa konsumsi, Aiptu Suryanto juga berpesan untuk selalu menjaga Kamtibmas.
Sementara itu Kapolres Blitar Kota AKBP DANANG SETIYO P. S., S.H., S.I.K. melalui Kapolsek Ponggok AKP SUJARWO, S.H., M.H. menambahkan bahwa ” pencegahan tindak kejahatan itu tidak hanya tanggung jawab petugas kepolisian saja tetapi juga seluruh elemen masyarakat dengan bersinergi yang kompak dan saling memberikan informasi akan lebih mudah mengantisipasi tindak kejahantan, guna mewujudkan situasi yang aman dan kundusif dilinkunganya masing masing, baik di lingkungan pertokoan, perkantoran, maupun dilingkungan pemukiman” ujar Kapolsek Ponggok
Kapolsek Udanawu Lakukan Pengecekan Personil Yang Melaksanakan Pengamanan TPS
Konsisten Tingkatkan Stabilitas Keamanan Wilayah, Polsek Udanawu Kerahkan Petugas Patroli Ke Area Persawahan Dan Pemukiman
Cegah Kerawanan Timbulnya Gangguan Kamtibmas di Area Perbatasan, Polsek Udanawu Gelar Patroli Blue Light Secara Rutin
Kapolsek Udanawu Laksanakan Patroli Pengecekan Proses Perhitungan Suara Pilkada Serentak 2024 Di Wilayah Udanawu