Polsek Sukorejo – Guna untuk mencegah dan mengantisipasi tindak kejahatan pada malam hari Unit Patroli penjagaan Polsek Sukorejo secara rutin melakukan Patroli Blue Light pada malam hari pada jam-jam yang dianggap rawan terjadinya tindak kejahatan guna memberikan perlindungan, pengayoman serta pelayanan kepada masyarakat khususya diwilayah hukum Polsek Sukorejo. Rabu, 28 September 2022.
Adapun Patroli yang dilakukan oleh Penjagaan Polsek Sukorejo kali ini pada malam hari dengan metode Patroli Blue Light hal tersebut bertujuan untuk mengantisipasi dan mencegah adanya pelaku tindak kejahatan seperti Curat,Curas maupun Curanmor serta kejahatan konvensional lainya yang ada diwilayah hukum Polsek Sukorejo Khusus nya pada malam hari.
Selanjutnya dalam pelaksanaan Patroli Blue Light tersebut petujas Polsek Sukorejo juga berhenti ditempat-tempat yang dianggap rawan terhadap adanya gangguan Kamtibmas guna untuk memastikan situasi diwilayah hukumnya benar-benar dalam situasi yang amuan dan kondusif.
Cegah Paham Radikalisme, Polri Tekankan Pentingnya Upaya Kontra Radikal
Polsek Sukorejo Awali Kegiatan dengan Pengaturan Pagi
WUJUDKAN KAMTIBMAS AGAR TETAP KONDUSIF POLSEK SUKOREJO PATROLI SPBU
Menjelang Pilkada Ipda Joni selaku Panit Reskrim Polsek Sukorejo Cek Petugas Jaga di Kantor Bawaslu