Demi mencegah terjadinya tindak kriminalitas dan menjaga agar situasi kamtibmas tetap dalam keadaan aman dan kondusif, Regu patroli Polsek Udanawu melaksanakan kegiatan patroli Persawahan di wilayah hukum Polsek Udanawu.
Giat patroli rutin ini di laksanakan untuk mencegah aksi kriminalitas dan jaga keamanan. Giat Patroli Persawaham ini dilaksanakan oleh anggota patroli pada waktu siang maupun malam hari.
Anggota Polsek Udanawu juga menyusuri jalanan sepi maupun yang sering dilalui warga, yang berpotensi menimbulkan kerawanan gangguan Kamtibmas. Dengan melaksanakan patroli Persawahan, penduduk akan merasa aman ketika hendak melalui area persawahan. Selain itu patroli Persawahan juga untuk mengantisipasi dan mencegah terjadinya tindak kriminalitas seperti pencurian, pembegalan, balap liar dan gangguan kamtibmas lainnya.
Personil Polsek Udanawu Melaksanakan Giat Patroli Dialogis Dengan Warga Pada area Objek Vital Sebagai Sarana Penyampaian Pesan Kamtibmas
PASTIKAN KEAMANAN, POLSEK UDANAWU MONITORING PENYELENGGARAAN GIAT TAMAN HIBURAN RAKYAT DESA SUMBERSARI
GUNA MENJAGA KAMTIBMAS DI MALAM HARI POLSEK PONGGOK AKTIF GELAR PATROLI BLUELIGHT
POLISI SAHABAT ANAK, ANGGOTA POLSEK PONGGOK BERIKAN SOSISALISASI ANTI NARKOBA DAN BULLYING DI MI HASYIM ASY’ARI DESA KEBONDUREN