Untuk meningkatkan kewaspadaan warga masyarakat terhadap bencana alam, mengingat saat ini sudah musin hujan, Bhabinkamtibmas Bripka Agus Sugiarto bersama Babinsa melaksanakan sambang dan dialogis kepada masyarakat Desa Sukorejo Kecamatan Udanawu Kabupaten Blitar., Kamis (27/12/2018).
Dalam kesempatan ini Bhabinkamtibmas menyampaikan himbauan kepada sejumlah masyarakat sehubungan sudah mulai musim penghujan agar tetap waspada terhadap bencana alam yang tidak terduga.
Keberadaan Bhabinkamtibmas harus berperan aktif di desa binaannya dalam mensosialisasikan pentingnya keamanan dan keselamatan setiap warga, sehingga jika terjadi bencana lama paling tidak keselamatan diri yang diutamakan dari pada harta benda.
Kapolsek Udanawu Polres Blitar Kota AKP Wahyu Satrio W menuturkan bahwa ” Untuk memberikan himbauan dan penuyuluhan warga, kami bersama Bhabinkamibmas melaksanakan sambang desa guna memberikan himbauan warga,agar tetap selalu waspada terhadap bencana alam
Pastikan Wilayah Terjaga Aman, Minggu Kasih Aman
Kegiatan pengamanan ibadah serta silaturahmi Kamtibmas dalam rangka kegiatan Minggu Kasih bersama warga
Patroli dialogis di area wisata ciptakan Kamtibmas yang aman saat akhir pekan
Patroli siang di area perbelanjaan minimarket ciptakan rasa aman bagi warga yang berbelanja