Dalam rangka memberikan rasa aman dan nyaman saat acara keagamaan serta kegiatan masyarakat lainnya, Polsek Ponggok, Polres Blitar Kota Jajaran Polda Jatim hadir memberikan pengamanan serta berikan himbauan kamtibmas.
Seperti halnya dalam kegiatan Pengajian Akbar Fatayat NU dihadiri Jamaah kurang lebih 200 Orang, mendapat pengamanan dari Personil Polri bersama Tiga Pilar. Minggu (12/11/2023).
Kapolsek Ponggok AKP SUJARWO, S.H., M.H. mengatakan, setiap ada kegiatan masyarakat, pihaknya selalu hadir untuk menjaga keamanan.
“Personil melaksanakan pengamanan dan pengaturan lalin pada acara pengajian dari awal hingga akhir acara”, ujar Kapolsek.
Bertempat bertempat di MA MAARIF Desa Bacem Kecamatan Ponggok Kabupaten Blitar dalam acara itu, personil Polri juga melaksanakan himbauan Kamtibmas.
“Selain melakukan pengamanan dan pengaturan lalin, petugas juga melaksanakan himbauan kamtibmas kepada jama’ah”, tandasnya
Anggota Polsek Udanawu Tingkatkan Patroli Obyek Vital Pada Malam Hari Antisipasi Kriminalitas.
MENDEKATI PILKADA SERENTAK, POLSEK UDANAWU TINGKATKAN PATROLI BLUE LIGHT UNTUK CIPTAKAN RASA AMAN BAGI MASYARAKAT
Jelang Pilkada Serentak 2024, Polsek Udanawu Bersama Muspika Udanawu Gelar Doa Bersama
BHABINKAMTIBMAS DIALOGIS, LARANG PEMILIK BENGKEL JUAL KNALPOT YANG TIDAK SESUAI SPESIFIKASI