Nglegok – Lalu lintas di sekitar jalan raya Penataran tepatnya di depan puskesmas Nglegok, mulai terhambat. Selaian karena pembangunan saluran air, juga terdapat truk yang mengalami mogok yang memakan badan jalan.
Angggota Polsek Nglegok yang menerima laporan tersebut langsung mendatangi TKP. Dan langsung melaksanakan evakuasi truk yang mogok dengan dibantu warga sekitar, agar arus lalu lintas tetap lancar. (Jum’at, 23 Desember 2022).
Arus lalu lintas sempat terhambat sebentar, namun anggota Polsek Nglegok langsung melakukan pengaturan lalu lintas agar truk bisa segera dievakuasi.
“Warga diharapkan tetap berhati hati dijalan raya, apalagi disaat musim hujan karena jalan menjadi licin. Serta agar lebih berhati hati karena sebagian jalan ada yang diperbaiki dan ada juga pembangunan perbaikan saluran air”. Pungkas Aiptu Seno.
Cegah Paham Radikalisme, Polri Tekankan Pentingnya Upaya Kontra Radikal
Polsek Sukorejo Awali Kegiatan dengan Pengaturan Pagi
WUJUDKAN KAMTIBMAS AGAR TETAP KONDUSIF POLSEK SUKOREJO PATROLI SPBU
Menjelang Pilkada Ipda Joni selaku Panit Reskrim Polsek Sukorejo Cek Petugas Jaga di Kantor Bawaslu