
Kapolres Blitar Kota AKBP Leonard M Sinambela, SH, S.I.K, MH mengatakan paket sembako itu merupakan bentuk kepedulian sosial dari anggota Polres Blitar Kota dan sebagian warga yang bersedia menyisihkan sebagian dari rejekinya untuk masyarakat yang terdampak wabah virus corona.

Petugas mendatangi setiap rumah warga, dipinggir jalan dan membagikan paket sembako. Hal ini dilakukan untuk menghindari kerumunan massa. Dengan bantuan paket sembako itu, diharapkan dapat meringankan sedikit beban ekonomi masyarakat kurang mampu.
“Kita juga bagikan sembako ini ke beberapa panti asuhan yang ada di wilayah hukum Polres Blitar Kota. Kami semua berharap wabah ini segera berakhir dan masyarakat bisa kembali beraktifitas secara normal,” pungkas Leonard.

Kapolres Malang Silaturahmi ke Ulama, Perkuat Sinergi Jaga Kamtibmas
BPOM Apresiasi Standar Keamanan Pangan SPPG Polri, Makanan Diuji Setara Hidangan VIP
Polsek Wonodadi Giat Patroli Obvit Di Area Indomart
POLSEK WONODADI PATROLI OBVIT DIAREA BANK BRI WONODADI CEGAH 3C