Srengat – Kapolsek Srengat bersama Forkopimca Kec. Srengat meghadiri Rapat Koordinasi Pengaduan Polusi Udara Yang Disebabkan Peternakan Bebek Di Kel. Srengat yang dilaksanakan di Kantor Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kab. Blitar pada Kamis, 11/09/2025.
Dalam kegiatan tersebut, Kapolsek Srengat, Kompol Randhy Irawan, S.H., M.Si, sebagai bentuk dukungan Polri terhadap lingkungan masyarakat, khususnya dalam ketertiban lingkungan dan kesejahteraan masyarakat.
Kegiatan ini turut dihadiri oleh tokoh masyarakat, dan unsur pemerintahan setempat sebagai bentuk kebersamaan dalam mendukung kemajuan ketertiban lingkungan dan kesejahteraan masyarakat.
Hasil dari kegiatan ini yaitu terjalinnya silaturahmi antara Polri dan unsur masyarakat serta terbangunnya sinergi dalam menjaga kondusivitas wilayah. Duduk bersama mencari solusi terkait pengaduan Polusi Udara Yang Disebabkan Peternakan Bebek. Dengan adanya kehadiran Polri, masyarakat merasakan dukungan penuh terhadap kegiatan positif yang berorientasi pada peningkatan kualitas hidup masyarakat.
Kegiatan berlangsung dengan aman, tertib, dan lancar.


Patroli rutin di candi Penataran berikan himbauan Kamtibmas kepada pengunjung area wisata candi Penataran
Anggota Polsek Nglegok berpatroli di area perbelanjaan warga dan minimarket berikan himbauan Kamtibmas cegah aksi kriminalitas 3C
Patroli rutin Polsek Nglegok berikan himbauan Kamtibmas kepada warga di SPBU cegah terjadinya tindak kriminalitas di jalan
Patroli malam Polsek Nglegok di ATM perbankan berikan himbauan Kamtibmas kepada warga cegah aksi kriminalitas secara online