Polres Blitar Kota – Untuk menciptakan situasi aman, pengamanan kegiatan pawai karnaval tingkat umum dalam rangka memperingati HUT RI ke 73 di wilayah desa Sidorejo Kecamatan Ponggok, Minggu (16/09/2019).
Dalam kegiatan karnaval Desa Sidorejo selain dari personil Polsek Ponggok juga di bantu dari Koramil ponggok dan Banser serta dari panitia, pam swakarsa. Kegiatan pawai karnaval tingkat umum di desa Sidorejo tersebut diikuti oleh masyarakat sekitar 75 peserta.
Petugas panitia PHBN dengan melintasi route kurang lebih tujuh kilo meter, kemudian melintas didepan panggung kehormatan dan selesai finish di Dusun Kakahrejo Desa Sidorejo.
Dalam kegiatan Pengamanan pawai karnaval tingkat umum di desa Sidorejo dengan menempatkan petugas kepolisian di titik simpul – simpul protokol jalan raya. Untuk mengamankan jalur yang dilalui jalannya kegiatan karnaval umum dalam rangka HUT Kemerdekaan RI ke 73 tersebut dan Alhamdulillah kegiatan karnaval sampai finish berlangsung dengan aman, tertib tidak ada kendala” ujar Kapolsek Ponggok.
(Hms/aluk)
Patroli dialogis di area wisata ciptakan Kamtibmas yang aman saat akhir pekan
Patroli siang di area perbelanjaan minimarket ciptakan rasa aman bagi warga yang berbelanja
Patroli dialogis di area pertashop berikan himbauan Kamtibmas kepada warga antisipasi tindak 3C
Patroli malam laksanakan pengecekan fasilitas perbankan dan ATM cegah tindak kriminalitas 3C