Polsek Sukorejo – Pengaturan lalu lintas adalah merupakan salah satu bentuk pelayanan Polisi Lalu Lintas kepada masyarakat di jalan tanjung. Kegiatan ini dilakukan secara rutin oleh Unit Lalu Lintas Polsek Sukorejo setiap pagi agar terciptanya arus lalin yang aman dan lancar di tengah padatnya aktivitas masyarakat di pagi hari. Senin, 3 Maret 2025.
Kegiatan ini rutin dilaksanakan di pagi hari pada saat masyarakat sudah mulai beraktivitas, giat ini juga berfungsi untuk mengurangi angka kecelakaan lalu lintas, kami berharap kepada masyarakat agar tetap mematuhi aturan lalu lintas pada saat berkendara.
Kegiatan gatur pagi ini tidak hanya bertujuan untuk mengatur lalu lintas di sekitar sekolah, tetapi juga untuk memberikan pemahaman kepada siswa mengenai pentingnya mematuhi peraturan lalu lintas demi keselamatan bersama.
Kapolsek Sukorejo Kompol Imam Subechi, SH menegaskan, Diharapkan masyarakat yang melaksanakan aktivitas pagi selalu berhati hati dan mematuhi peraturan lalu lintas dalam berkendara, sehingga tidak terjadi kemacetan maupun kecelakaan lalu lintas.
Dukung Asta Cita, Kapolresta Sidoarjo Cek langsung Pekarangan Pangan Bumdes Ponokawan
Giat Patroli Ronda Malam Polsek Sanankulon Untuk Berikan Jaminan Keamanan Dan Kenyamanan Warga Ketika Sahur.
Personel Polsek Sanankulon Melaksanakan Patroli Malam Hari Sebagai Upaya Jaga Kamtibmas Dilingkungan Pemukiman Warga
Anggota Sabhara Polsek Sanankulon Berada Di Jalan Protokol Melaksanakan Patroli Bluelight Antisipasi Tindak Kriminalitas.